Kamis, 21 Maret 2013

Shalat dhuha

Pada kesempatan ini, saya ingin memposting tentang panduan serta do'a sholat dhuha.
Sebelumnya saya jelaskan dulu sedikit tentang sholat dhuha terlebih dahulu. Sholat dhuha adlah sholat yang dilakukan pada pagi hari, ketika matahari sedang naik setinggi tumbak atau kira-kira jam 7,8 atau jam 9 sampai tergelincir matahari.

Adapun mengenai jumlah bilangan raka'at shalat dhuha itu paling sedikit 2 raka'at, sebanyak-banyaknya 12 raka'at. Jika shalat dhuha itu anda lakukan sebanyak 4 raka'at, artinya ada 2 kali salam, yaitu 2 raka'at awal, dan salam yang kedua adalah 2 raka'at akhir.

Selanjutnya mengenai lafazd niat shalat dhuha adalah sebagai berikut.
 أصلي سنة الضحى ركعتين لله تعل   ا لله اكبر

  "USHOLLI SUNNATADL DLUHAA ROK'ATAINI LILLAAHI TA'ALA. ALLOHU AKBAR."
"saya niat shalat sunnat Dhuha dua raka'at karena Alah Ta'ala. Allahu Akbar."

Setelah selesai mengerjakan shalat dhuha hendaknya berdzikir dahulu walau hanya sebentar dan membaca do'a berikut :

Related Posts:

  • NOAH Nama : NOAH Organisasi : Band Terbentuk : 2 Agustus 2012 Label : Musica Studio Genre : Rock Alternatif, Pop. Anggota : - Ariel (Vokal) - … Read More
  • Shalat dhuha Pada kesempatan ini, saya ingin memposting tentang panduan serta do'a sholat dhuha. Sebelumnya saya jelaskan dulu sedikit tentang sholat dhuha terle… Read More
  • Nazriel Irham Nama Lengkap : Nazril Irham Nama Panggilan : Ariel Tempat Lahir : Pangkal Brandan, Langkat, Sumatra Utara Tanggal Lahir : 16 September 1981 Terkena… Read More
  • Christina Perri Christina Judith Perri adalah penyanyi, penulis lagu, gitaris, & pianis dari Philadelphia, Pennsylvania, Amerika Serikat yang la… Read More
  • MUSE Nama : MUSE Bentuk : Band Asal : Teignmouth, Devon, Inggris Label : Warner Bros Record, East West Record, Mushroom Record, Helium 3, Taste Media G… Read More